Description
3 Jenis Toner :
BRIGHTENING – Toner dengan bahan aktif Niacinamide dan Galactomyces Ferment Filtrate untuk membantu menghidrasi, mencerahkan kulit dan merawat lapisan pelindung kulit.
HYDRATING – Toner dengan 4 macam Hyaluronic Acid yang bekerja di masing-masing lapisan kulit untuk membantu menghidrasi dan menjaga kelembaban kulit secara maksimal. Dilengkapi dengan Ceramide yang membantu merawat lapisan perlindungan kulit dan menjaga kelembaban kulit.
CLARIFYING – Toner dengan bahan aktif derifat Azelaic Acid dan PHA yang membantu menjaga kelembaban, mengontrol sebum dan mencerahkan kulit.